Follow Us

Ahli Virologi Ini Kabur dari China Demi Bongkar Kebenaran Virus Corona, Benarkah Pemerintah Tiongkok Sengaja Tutup Mulut?

Helna Estalansa, None - Senin, 13 Juli 2020 | 17:45
Ilustrasi ahli virologi
Freepik

Ilustrasi ahli virologi

Yan mengatakan dia adalah salah satu ilmuwan pertama yang mempelajari virus corona yang kemudian dikenal sebagai Covid-19, dan mengklaim pada akhir Desember 2019 dia diminta oleh supervisor-nya di Universitas, Dr. Leo Poon, untuk melihat keanehan sekelompok kasus mirip SARS di daratan China.

"Pemerintah China menolak untuk membiarkan para ahli luar negeri, termasuk yang ada di Hong Kong, melakukan penelitian di China," katanya kepada Fox News.

Ahli virologi China sebut Pemerintah Beijing sengaja tutupi fakta soal virus corona.
Fox News via Daily Mail

Ahli virologi China sebut Pemerintah Beijing sengaja tutupi fakta soal virus corona.

Baca Juga: Dibungkam oleh Negaranya, Ahli Virologi Ini Beberkan Kelakuan Pemerintah China Demi Tutupi Wabah Virus Corona

"Jadi saya menghubungi teman-teman saya untuk mendapatkan informasi lebih lanjut."

Seorang teman yang dia hubungi adalah seorang ilmuwan di Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit di China yang katanya memiliki pengetahuan langsung tentang kasus-kasus yang keluar dari Wuhan.

Temannya memberi tahu Yan pada 31 Desember tentang penularan dari manusia ke manusia, beberapa waktu sebelum China atau WHO mengakui bahwa itu mungkin adalah Covid-19.

Pada hari yang sama sekelompok 27 kasus pneumonia dilaporkan di Wuhan, lokasi yang diyakini menjadi tempat virus itu berasal.

Baca Juga: China Panggil Seluruh Warga Tionghoa di AS untuk Pulang, FBI Larang Keras Sampai Bongkar Strategi Negeri Tirai Bambu Itu

Ketika dia memberi tahu atasannya apa yang dilaporkan temannya 'dia hanya mengangguk', kenang Yan, dan menyuruhnya terus melanjutkan penelitiannya.

Pada 9 Januari, WHO mengeluarkan pernyataan yang mengatakan:

"Menurut pihak berwenang China, virus yang dimaksud dapat menyebabkan penyakit parah pada beberapa pasien dan tidak mudah menular antar-orang.

Source : GridHot.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest