Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Kesehatan, Inilah 5 Makanan dan Minuman yagn Meredakan Asam Urat, Buruan Dicatat!

Grid., Helna Estalansa - Jumat, 23 Juni 2023 | 21:15
Ilustrasi asam urat
Freepik

Ilustrasi asam urat

Misalnya dengan kompres air jahe selama 15 hingga 30 menit pada bagian tubuh yang mengalami gejala penyakit asam urat untuk meredakan nyeri.

Jika dikonsumsi, jahe dianggap bisa membantu dalam menurunkan kadar asam urat dalam darah bagi mereka yang mengalami hiperurisemia.

Penderita disarankan untuk mengonsumsi air jahe sebanyak tiga cangkir setiap hari demi mengurangi kadar zat ini dalam tubuhnya.

2. Seledri

Baca Juga: Tips Kesehatan, Ini Dia Sederet Jenis Ikan yang Bisa Dimakan Penderita Asam Urat, Apa Saja?

Seledri sering digunakan untuk mengatasi keluhan yang berkaitan dengan saluran kemih.

Namun tanaman hijau ini juga dipercaya berkhasiat dalam menurunkan kadar asam urat.

Tidak ada saran khusus mengenai porsi seledri yang harus dikonsumsi per hari.

Karena itu, kamu bisa mengonsumsinya jumlah yang cukup.

Misalnya, dengan menyantap daun seledri mentah, dibuat jus, atau berupa suplemen.

3. Apel

Banyak yang meyakini apel sebagai makanan penurun asam urat.

Source :Sonora.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x