Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Penting Banget! Begini Cara Cegah dan Atasi Tekanan Darah saat Hamil

Helna Estalansa, None - Kamis, 19 Januari 2023 | 10:00
Tips kesehatan darah tinggi
Freepik

Tips kesehatan darah tinggi

GridHype.ID -Tips kesehatan berikut ini akan membagikan cara mencegah tekanan darah tinggi saat hamil.

Dijamin tips kesehatan ini bikin penderita tekanan darah tinggi kegirangan.

Yuk kita simak sampai selesai tips kesehatan ini!

Tekanan darah tinggi atau hipertensi selama kehamilan bisa berakibat fatal bagi ibu dan janin.

Bagi ibu, hipertensi bisa memicu eklamsia, stroke, dan pelepasan plasentas dari dinding rahim. Pada bayi, tekanan darah tinggi juga bisa memicu kelahiran prematur, dan berat badan bayi rendah.

Tekanan darah tinggi juga bisa membuat suplai oksigen ke bayi berkurang.

Bayi juga berpotensi kekurangan nutrisi untuk tumbuh dalam rahim.

Hipertensi pada ibu hamil bisa dideteksi dari gejala awalnya.

Beberapa gejala yang menunjukan hipertensi pada wanita hamil antara lain:

  • Sakit kepala konstan.
  • Gangguan penglihatan
Baca Juga: Sederet Penyebab Hipertensi yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Kelebihan Berat Badan

  • Sakit perut.
  • Mual dan muntah.
  • Sesak napas.
  • Pembengkakan tangan dan wajah.
  • Rendah, atau tidak ada, urin.
Penyebab tekanan darah tinggi pada wanita hamil juga bermacam-macam.

Berikut berbagai hal yang bisa memicu tekanan darah tinggi selama kehamilan:

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x