Follow Us

Dari Tiwul hingga Nasi Jagung, Inilah Makanan Tradisional Sarat Makna, Ternyata Jadi Saksi Perjuangan Kemerdekaan

None, Puspita Rahayu - Senin, 16 Januari 2023 | 10:00
Tiwul
sajiansedap.grid.id

Tiwul

Gridhype.id- Sejumlah makanan tradisional memang memiliki kisah tersendiri dibalik pembuatannya.

Bahkan, sejumlah makanan tradisional di Indonesia justru berkaitan erat dengan perjuangan masa lampau.

Bagaimana bisa?

Kebutuhan akan makanan tentu tidak bisa diabaikan meskipun dalam situasi perang. Hal tersebut juga berlaku saat para pejuang sedang berjuang meraih kemerdekaan.

Pada masa penjajahan, beras sangat mahal dan langka sehingga untuk memenuhi kebutuhan makanan saat berperang, pejuang mengganti beras dengan sumber karbohidrat lainnya.

Selain mengganti beras dengan bahan makanan lainnya, kebanyakan makanan yang dibawa pejuang di medan perang juga praktis dibawa.

Apa saja makanan yang jadi andalan pejuang meredakan rasa lapar saat sedang berperang merebut kemerdekaan?

Berikut ini rangkumannya dari Instagram Kemendikbud Ristek.

Tiwul

Karena beras sulit ditemukan, pejuang pada masa itu mengganti beras dengan nasi dari singkong.

Nasi ini dikenal dengan nama tiwul dan banyak ditemukan di pesisir pulau Jawa.

Leughok

Source : kontan

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest