Mengurangi pori-pori terbuka
Pori-pori besar pada wajah ternyata bisa diatasi dengan memanfaatkan air hangat.
Anda hanya perlu membersihkan wajah dengan menggunakan air hangat secara rutin dan tepat.
Gunakan air hangat dengan suhu yang aman bagi kulit sembari memijatnya ringan selama 30 detik.
Setelah itu bilas hingga bersih dan tepuk-tepuk untuk mengeringkan kulit.
Cara ini bisa diterapkan secara rutin dua kali sehari setiap pagi dan malam.
Melembabkan kulit
Selain mengecilkan pori-poribesar, perawatan wajah menggunakan air hangat bisa meningkatkan kelembaban kulit.
Meskipun demikian, Anda juga tetap perlu mengoleskan pelembab untuk mendapatkan kelembaban yang sempurna.
Melembutkan kulit kering dan mengelupas
Mendapati kulit kering dan mengelupas merupakan hal yang sangat menyebalkan.