Follow Us

Aneka Tips Kesehatan, Digemari Banyak Orang, Ternyata Makan Durian Ketika Tubuh Alami Kondisi ini Dilarang, Bahaya Mengerikan Mengintai

Nabila Nurul Chasanati - Senin, 31 Oktober 2022 | 14:30
Cara memilih buah durian yang matang sempurna bisa dengan 5 cara ini
kompas

Cara memilih buah durian yang matang sempurna bisa dengan 5 cara ini

Dua butir durian berukuran sedang dapat memberikan karbohidrat setara dengan satu buah pisang berukuran sedang.

Kandungan zat besi dan tembaga dalam durian dapat membantu meningkatkan kesehatan tulang.

Zat besi dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang.

Sementara kalsium juga berkontribusi dalam memperkuat dan menjaga kesehatan tulang.

Meski memiliki manfaat yang baik untuk tubuh, makan buah durian berlebihan juga tidak baik.

Jangan lagi konsumsi buah durian ketika tubuh dalam kondisi ini.

Kondisi Orang yang Sebaiknya Tidak Mengonsumsi Durian

Dilansir dari Sajian Sedap dari laman Healthyfime, berikut ini kondisi kesehatan orang yang sebaiknya tidak mengonsumsi durian.

1. Penderita Diabetes

Penderita diabetes sebaiknya tidak makan durian terlalu sering atau berlebihan.

Ini dapat mengganggu obat diabetes dan membuatnya tidak efektif.

Selanjutnya, jangan gabungkan durian dengan alkohol.

Source : Kompas.com, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest