Follow Us

Aneka Tips Kesehatan, Lakukanlah Pembersihkan Karang Gigi Seminggu Sekali dengan Kulit Jeruk, Hasilnya Bikin Takjub Pas Ngaca

Nabila Nurul Chasanati - Selasa, 09 Agustus 2022 | 13:00
Kulit jeruk
timesofindia.indiatimes.com

Kulit jeruk

GridHype.ID - Mulai sekarang jangan buang kulit jeruk?

Siapa sangka kulit jeruk memiliki kandungan yang baik untuk karang gigi.

Jeruk merupakan buah yang cukup populer di dunia.

Apalagi jeruk juga memiliki kandungan yang baik untuk tubuh.

Sayangnya, kita seringkali langsung membuang kulit jeruknya.

Padahal kulit jeruk bisa dimanfaatkan untuk atasi masalah karang gigi.

Guna mengurangi sampah, kita bisa manfaatkan kulit jeruk untuk membersihkan karang gigi.

Dikutip dari laman Kompas.com, dilansir dari Healthline, walau kulit jeruk memiliki tekstur yang tidak rata dan keras yang membuat tampilannya tidak menarik.

Namun, kulit jeruk mengandung banyak nutrisi di antaranya serat hingga vitamin C.

Dalam laman yang sama, dalam satu sendok makan kulit jeruk terdapat tiga kali lebih banyak vitamin C dibandingkan dengan daging buahnya.

Kulit jeruk juga sumber polifenol hesperidin yang bisa berfungsi sebagai antikanker.

Baca Juga: Ngapain Mahal-mahal ke Salon, Cuma Pakai Jeruk Ternyata Bikin Rambut Berkilau Sehat Bak Habis Perawatan Mahal

Source : Kompas.com, GridFame.ID

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest