Follow Us

Kaki Kesemutan Sampai Mati Rasa, Waspada Penyakit Berbahaya Ini Bersarang dalam Tubuh, Jangan Sepelekan!

Dwi Purworahayu - Kamis, 05 Mei 2022 | 20:15
Kesemutan di kaki bisa menjadi pertanda penyakit berbahaya.
Freepik

Kesemutan di kaki bisa menjadi pertanda penyakit berbahaya.

GridHype.ID - Kesemutan bisa menyerang siapa saja.

Biasanya, kesemutan terjadi saat kita duduk dengan menyilangkan kaki terlalu lama.

Posisi tersebut membuat aliran darah ke saraf menjadi terhambat sehingga terjadilah kesemutan.

Kesemutan sendiri sebenarnya kondisi yang umum terjadi jika terjadi sementara.

Namun, apabila Anda terlalu sering kesemutan atau dalam jangka waktu lama, hal tersebut perlu diwaspadai.

Terlebih lagi, jika kesemutan menyebabkan kaki tidak bisa berjalan, gatal, mati rasa.

Pasalnya gejala-gejala tersebut bisa menjadi adanya penyakit berbahaya bagi tubuh.

Kesemutan terlalu sering sampai membuat Anda tak bisa beraktivitas ini disebabkan penyakit mulai bersarang di tubuh.

Melansir Nakita.ID dari WebMD, penyakit berikut ini bisa terjadi dengan gejala kesemutan.

Baca Juga: Jangan Lewatkan, Ini Dia Manfaat Bawang Bombay yang Bikin Kamu Ketagihan

Diabetes

Diabetes bisa menjadi penyebab paling umum terjadinya kesemutan di kaki dan juga tangan.

Source : Nakita.ID

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest