Follow Us

Tak Cuma Makan dan Minum, Ini Sederet Perkara yang Bisa Membatalkan Puasa

Puspita Rahayu - Minggu, 17 April 2022 | 03:30
perkara yang membatalkan puasa
tribunnews

perkara yang membatalkan puasa

Gridhype.id- Menjalani ibadah puasa Ramadan adalah sebuah kewajiban bagi seluruh umat muslim di dunia.

Berpuasa bukan hanya soal menahan haus dan lapar, namun melatih kesabaran dan meningkatkan ibadah kita.

Saat berpuasa, kita diminta untuk menghindari hal-hal yang bisa membatalkannya, salah satunya adalah makan dan minum.

Namun, perlu diketahui bahwa makan dan minum bukanlah satu-satunya perkara yang bisa membatalkan puasa.

Dilansir dari Tribun Jakarta, berikut beberapa hal yang bisa membatalkan puasa:

Makan dan Minum dengan Sengaja

Saat berpuasa, kita diminta untuk menghindari makan dan minum secara sengaja.

Adapun makanan dan minuman yang dimaksud adalah yang menguatkan tubuh atau mengenyangkan.

Dalilnya adalah firman Allah Ta’ala:

“Dan makan minumlah hingga terang bagimu benang putih dari benang hitam, yaitu fajar. Kemudian sempurnakanlah puasa itu sampai (datang) malam.” (QS. Al Baqarah: 187).

Baca Juga: Satu Indonesia Wajib Tahu, Inilah 8 Waktu Mustajab untuk Berdoa yang Sayang untuk Dilewatkan

Jika orang yang berpuasa lupa, keliru, atau dipaksa, puasanya tidaklah batal. Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

Source : Tribun Jakarta

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular