Follow Us

Bulan Suci di Depan Mata, Berikut Kumpulan Bacaan Doa Menyambut Datangnya Bulan Ramadan 2022

None - Minggu, 20 Maret 2022 | 14:44
Berdoa
pinterest

Berdoa

GridHype.ID - Bulan ramadan di depan mata, ada banyak amalan dan doa yang dipersiapkan umat muslim untuk menyambutnya.

Nah berikut ini adalah umpulan bacaan doa menyambut datangnya bulan Ramadhan 2022.

Meski pemerintah belum mengumumkan secara resmi kapan mulai puasa 2022.

Umat muslim dapat melakukan ibadah dan doa untuk menyambut datangnya bulan Ramadhan.

Sebelum bulan Ramadhan datang, umat muslim dapat memanjatkan doa-doa, sebagaimana dicontohkan Rasulullah SAW.

Berikut kumpulan doa menyambut Ramadhan, melansir dari Tribun Jabar dan sumber lain:

1. Doa agar kita disampaikan ke bulan Ramadhan

اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِى رَجَبٍ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ

Artinya : “Ya Allah, berkahilah kami di bulan Rajab dan Sya’ban, dan sampaikanlah (umur) kami kepada bulan Ramadhan.” (HR. Ahmad).

2. Doa ketika melihat hilal

Mengutip dari Hidayatullah.com, doa tersebut dicontohkan Rasulullah SAW.

Source : Tribun Kaltim

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest