Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pakai Bahan Kimia Gak Mempan, Mending Usir Nyamuk dari Rumah dengan Cara Mudah Ini, Cuma Modal Serai

Helna Estalansa - Sabtu, 26 Februari 2022 | 15:30
Ilustrasi serai
Pixabay.com/WonderfulBali

Ilustrasi serai

Jangan sampai kamu tidak coba ya!

Cara Mengusir Nyamuk dengan Serai

Ada banyak cara yang bisa dilakukan agar kamar tidur tidak menjadi sarang nyamuk, salah satunya menggunakan serai.

Tanaman ini dimanfaatkan sebagai pengusir nyamuk karena mengandung zat-zat seperti geraniol, metil heptenon, terpen-terpen, terpen-alkohol, asam-asam organik, dan terutama sitronela sebagai obat nyamuk semprot.

Nah, melansir dari kanal YouTube Selayang Pandang Channel, Rabu (16/06/2021) via SajianSedap.com, berikut ini cara mengusir nyamuk di kamar tidur dengan serai.

Bahan-bahan:

- 5-10 batang serai

Baca Juga: Satu Indonesia Melongo, Modalnya Cuma Rendam Batang Serai di Botor Air Selama 5 Jam Lalu Minum Sampai Habis, Jangan Kaget Tubuh Rasakan Hal Menakjubkan Ini

- Pisau- Wadah mika- Talenan

Cara Membuat:

1. Kupas kulit terluar serai, lalu bersihkan dan cuci dengan air mengalir. Pastikan tidak ada bagian serai yang kotor atau terkena tanah.

2. Siapkan wadah mika yang sudah dilubangi pada bagian permukaannya. Lubangi mika sebanyak-banyaknya agar aroma batang serai bisa tercium.

Source :Kompas.comSajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x