Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Penting bagi Wanita, Begini Cara Menjaga Kesehatan Payudara Agar Terhindar dari Kanker

Puspita Rahayu - Senin, 17 Januari 2022 | 06:15
Ilustrasi kanker payudara
freepik.com

Ilustrasi kanker payudara

Gridhype.id-Mendengar nama kanker payudara membuat kita menjadi waspada.

Pasalnya, penyakit yang satu ini bisa saja menyerang siapapun.

Belum lagi beragam tingkat risiko yang dimiliki mampu menyebabkan kematian.

Kanker payudara bisa terjadi ketika sel kanker menyerang jaringan payudara.

Perlu diketahui bahwa penyakit ini tidak hanya menyerang wanita saja, pria juga memiliki risiko yang sama untuk terjangkit kanker payudara.

Sebenarnya ada beberapa apa cara yang bisa dilakukan untuk menghindari diri dari risiko kanker payudara.

Dilansir dari Cleveland Clinic melalui kompas.com, berikut beberapa hal yang harus diperhatikan:

Mempertahankan berat badan yang sehat

Memiliki berat badan ideal tidak hanya memberikan bentuk tubuh yang bagus.

Hal tersebut juga bisa menjaga kesehatan tubuh.

Baca Juga: Pernah Berjuang Lawan Kanker Payudara, Artis Senior Ini Ungkap Lakukan Hal Ini agar Penyakit Mematikannya Tak Kembali Lagi

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x