Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jadi Andalan Banyak Orang, Benarkah Minum Air Lemon Sebelum Tidur Baik Bagi Kesehatan, ini Kata Ahli

Puspita Rahayu - Jumat, 14 Januari 2022 | 15:15
Lemon
Freepik

Lemon

GridHype.id- Selama ini kita mengenal buah lemonyang memiliki beragam manfaat bagi kesehatan tubuh.

Rasanya yang cenderung asam dan menyegarkan ini digadang ampuh untuk mengobati beragam penyakit.

Tidak heran kita kerap menemukan beragam olahan lemon yang dapat dikonsumsi.

Salah satunya adalah dengan membuatnya sebagai minuman.

Lemondikenal sebagai buah yang menyumbang vitamin C baik bagi tubuh.

Diketahui bahwa 1 sendok makan lemon memiliki sekitar 10 mg vitamin C.

Banyak orang yang menganggap bahwa konsumsi lemon juga bisa mendetoksifikasi racun di dalam tubuh.

Bahkan, orang-orang juga menyebut bahwa mengonsumsi lemonbisa membantu menurunkan berat badan.

Kebanyakan orang mungkin akan mengonsumsi air lemonmenjelang tidur untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Namun benarkah cara tersebut ampuh untuk menjaga kesehatan?

Baca Juga: Coba Mulai Sekarang! Padukan Jus Bayam dan Wortel Agar Tubuh Tetap Sehat

Dilansir dari kompas.com, ahli diet bernama Erwine mengatakan bahwa hal tersebut berkaitan dengan individu masing-masing.

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x