Diamkan selama 10-15 menit.
Lakukan ini 3 kali seminggu.
2. Membuat kulit wajah lebih kencang dan kenyal
Ampas teh bisa membuat kulit wajah menjadi lebih kencang dan kenyal dengan cara terapkan ampas teh yang masih basah ini pada wajah secara merata.
Kemudian diamkan hingga semalaman agar meresap dengan baik.
Keesokan harinya, bilas wajah dengan menggunakan air.
3. Memulihkan kulit yang terpapar sinar matahari
Untuk memulihkannya, kamujuga bisa menggunakan ampas teh.
Celupkan kantong teh bekas ke dalam air es dan gunakan sebagai kompres pada area kulit yang bermasalah.
Lakukan ini secara berulang hingga kondisi kulit membaik dan ruam merah berkurang.
4. Digunakan sebagai lulur mandi atau masker