Kopi yang dikonsumsi pagi hari setelah bangun tidur mampu memberikan bahaya bagi tubuh.
Hal tersebut berkaitan dengan kandungan kafein di dalamnya.
Kopi memang terkenal dengan manfaatnya untuk menghilangkan kantuk.
Namun kafein tersebut juga bisa mengganggu produksi.
Hal tersebut membuat peningkatan kegelisahan.
Baca Juga: Penyakit Kanker Payudara Paling Ditakuti Kaum Hawa, Siapa Sangka Kopi Jadi Solusinya
Dilansir dari nakita.id, tubuh akan menghasilkan hormon kortisol atau hormon stres paling banyak antara pukul 6 hingga 10 pagi.
Puncaknya berada pada pukul 8 dan 9 pagi.
Jika anda mengonsumsi kopi di pagi hari saat bangun tidur, produksi kortisol akan menurun drastis.
Alhasil manfaat kafein tidak terasa secara optimal.
Bukan hanya itu, konsumsi kopi saat bangun tidur di pagi hari juga bisa membuat kecanduan kafein.
Meski ada beberapa bahaya yang mengintai, konsumsi kopi di pagi hari bukanlah sebuah larangan.