Jadi cara yang paling tepat untuk membakar lemak di area leher dan bahu adalah mandi dengan air dingin.
6. Membuat Kulit dan Rambut Bersinar Sehat
Pakar kesehatan Dr. Jacqueline Schaffer, MD, mengatakan bahwa air dingin mengencangkan dan menyempitkan aliran darah yang membuat kulit kita jadi lebih sehat bercahaya.
Menurut artikel yang dipublikasikan di situs NaturallyCurly.com, air dingin menutup dan memperkuat kutikula rambut kita, lho.
Selain itu, air dingin, enggak seperti air panas, yang bisa mengeringkan lapisan sebum.
Jadi air dingin bisa membuat rambut kita jadi lebih kuat dan enggak akan kering.
Bagaimana? Masih mau melewatkan mandi pagi dengan air dingin?
Yuk mulai sekrang mandi dengan air dingin di pagi hari!
Baca Juga: Jangan Disepelekan, Ini 3 Kebiasaan Buruk yang Bisa Bikin Sakit Kepala Berlebihan
(*)