Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Segarkan Tubuh Saat Cuaca Panas, Konsumsi Rutin 3 Jenis Buah Ini Bisa Cegah Kanker Payudara

Ruhil Yumna - Jumat, 17 September 2021 | 19:45
 Ilustrasi buah-buahan
Unsplash/ Julia Zolotova

Ilustrasi buah-buahan

- Grapefruit

- Persik

Komponen lain dalam buah dan manfaatnya

Selain khasiatnya yang dapat membantu menggagalkan kanker payudara, buah juga mengandung beberapa komponen lain yang memiliki manfaat melawan penyakit lain.

Ini termasuk:

- Serat makanan

Melansir Medical News Today, buah-buahan segar dan kering adalah sumber serat makanan yang baik.

Saat kamu mengemil salad apel-cranberry-pisang, kamu dapat menurunkan kolesterol, mengurangi risiko penyakit jantung, dan menjaga sistem pencernaanmu tetap sehat.

Serat dari buah bisa membantu mengurangi sembelit dan divertikulosis sambil memberimu perasaan kenyang yang membantumu mengurangi makan berlebihan.

Baca Juga: Bisa Turunkan Risiko Kanker Payudara, Ternyata Ini yang akan Terjadi pada Tubuh Jika Tidur dalam Kondisi Lampu Padam

Serat juga telah terbukti mengurangi risiko kanker kolorektal.

- Asam folat

Source : Kompas Very Well Health

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x