Follow Us

Banyak Dibenci Gegara Baunya yang Tak Sedap, Siapa Sangka Kalau Petai Bisa Jadi Obat Alami untuk Penyakit Mematikan Ini

Helna Estalansa - Senin, 06 September 2021 | 11:30
Ilustrasi petai
freepik.com

Ilustrasi petai

Dan sebaiknya rebusan petai jangan diminum di pagi hari, air petai dianjurkan untuk diminum siang atau malam setelah cukup makan.

Baca Juga: Berbagai Sajian Lezat Indonesia Tak Lengkap Tanpanya, Hati-hati! Makan Petai Bisa Picu Penyakit Mengerikan Ini

2. Sebagai Obat Diabetes

Diabetes yakni penyakit yang disebabkan karena kandungan gula darah tidak sewajarnya dengan sekresi insulin.

Dan kulit petai bisa membantu menyembuhkan diabetes jika dikonsumsi secara rutin dan benar.

Langkah-langkah mengemas kulit petai untuk obat diabetes, sebagai berikut:

- Memotong kecil-kecil kulit pete

- Masukanlah dalam ketupat

- Rebus ketupat dalam 3 gelas air panas sampai airnya kurang lebih tersisa satu gelas saja

- Berikan gula merah dalam air rebusan

- Saring air hasil rebusan dan konsumsi ramuan ini 2x satu hari untuk dapatkan hasil yang dikehendaki

3. Sebagai Obat Asam Urat

Source : wikipedia, sajiansedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest