Setelah menjalani salah satu prosedur di atas, rekonstruksi payudara baru bisa dilakukan.
Walaupun banyak faktor yang mampu membantu menentukan jenis rekonstruksi payudara, namun ada dua pilihan utama, yaitu implant atau prostetik dan operasi lipatan kulit atau autologous.
Implan
Implan merusakan salah satu upaya rekonstruksi payudara denga cara memasukan implant silicon atau garam di bawah kulit atau otot.
Hal ini dilakukan untuk memberikan pengganti bagi jaringan payudara yang telah diangkat sebelumnya.
Ada dua tahap dalam menjalani impan.
Pertama, ahli bedah akan menempatkan expander jaringan di bawah kulit payudara yang tersisa.
Expander memiliki fungsi sebagai implant slain sementara yang bertahap meregangkan jaringan yang tersisa.
Setelah benar-benar sembuh dari operasi, ahli bedah akan menyuntikkan garam steril atau air gara, melalui kulit ke dalam tissue xpander setiap minggu.
Balon ini akan mencapai ukuran yang sesuai dengan keinginan pasien.
Prosedur kedua adalah pengangkatan pembesar payudara jaringan dan menggantinya dengan implant silicon atau slaine.