Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

8 Penyebab Nyeri Payudara Sebelah Kiri yang Kerap Dialami oleh Wanita, Tak Melulu Kanker Payudara loh

Helna Estalansa - Senin, 26 Juli 2021 | 16:15
Ilustrasi nyeri pada payudara
Freepik

Ilustrasi nyeri pada payudara

5. Perubahan hormonal

Merangkum Medical News Today, perubahan hormon juga dapat menyebabkan nyeri payudara baik sisi kanan maupun sisi kiri, terutama ketika kadarnya berubah secara signifikan selama siklus menstruasi.

Kondisi ini juga bisa terjadi saat kamumengonsumsi pil kontrasepsi oral, menjalani perawatan infertilitas, atau terapi penggantian hormon.

Rasa sakit akibat perubahan hormon ini bisa menyebar ke ketiak.

Hipotiroidisme (kadar hormon tiroid dalam tubuh rendah) mungkin juga terkait dengan fluktuasi hormon dan kelainan payudara jinak yang menyebabkan nyeri payudara.

Penyakit Graves yang merupakan gangguan autoimun yang melibatkan kelebihan hormon tiroid juga telah dikaitkan dengan perubahan kondisi payudara yang dapat menyebabkan nyeri.

Sifat nyeri akibat perubahan hormon akan tergantung pada perubahan spesifik pada payudara yang terjadi.

Baca Juga: Ditakuti oleh Semua Orang, Inilah Sederet Penyebab Kanker Payudara yang Jarang Diketahui

6. Nyeri dinding dada

Terkadang ketika rasa sakit di area payudara terjadi, sulit untuk mengatakan dengan tepat apa yang sakit dan di mana rasa sakit itu berpusat.

Ketika rasa sakit menyerang kamudi sisi kiri dada kamu, kamumungkin mengira itu adalah nyeri payudara kiri.

Tetapi rasa sakit itu bisa saja sebenarnya berada di bawah payudara kiri kamu.

Source :Kompas.comGridHealth.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x