Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Fenomena Langka Blood Moon Baru-baru Ini Terjadi, Berikut Berbagai Mitos Seputar Gerhana Bulan dari Seluruh Dunia

Ruhil Yumna - Kamis, 27 Mei 2021 | 09:15
Penampakan gerhana bulan total (super blood moon) yang diperkirakan terjadi malam ini
Istimewa

Penampakan gerhana bulan total (super blood moon) yang diperkirakan terjadi malam ini

Sementara raja yang sebenarnya akan bersembunyi dan menunggu gerhana berlalu. Dikisahkan bahwa “Raja Palsu” kemudian akan menghilang tanpa jejak, baru kemudian raja sebenarnya dipekerjakan kembali.

Rakyat Hindu

Beberapa cerita rakyat Hindu menafsirkan “blood moon” terjadi setelah setan bernama Rahu, meminum ramuan keabadian.

Dewa kembar, matahari dan bulan, segera memenggal kepala Rahu.

Tetapi karena telah mengonsumsi obat mujarab, kepala Rahu tetap abadi.

Untuk membalas dendam, kepala Rahu mengejar matahari dan bulan untuk melahap mereka.

Jika dia menangkap mereka, kita mengalami gerhana (Rahu menelan bulan), yang kemudian akan muncul kembali dari lehernya yang terpenggal.

Baca Juga: Muncul Fenomena Awan Lafaz Allah di Pondok Pesantren Gontor Seolah Beri Pertanda Baik, Satu Santri Dinyatakan Sembuh dari Covid-19

Masyarakat India

Bagi banyak orang di India, gerhana bulan membawa nasib buruk. Makanan dan air ditutup dan ritual pembersihan dilakukan.

Wanita hamil juga disarankan tidak makan atau melakukan pekerjaan rumah tangga, untuk melindungi janin mereka.

Suku Asli Amerika Tapi tidak semua mitos gerhana diliputi oleh kejahatan seperti itu.

Source : The Independent Kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x