Follow Us

Bingung Batalkan Puasa dengan Air Hangat Atau Dingin, Berikut Jawaban dan Efek yang Bakal Terjadi dalam Tubuh

Nabila N C - Jumat, 23 April 2021 | 03:45
Segelas Air Putih
pixabay.com

Segelas Air Putih

GridHype.ID - Buka puasa adalah momen yang paling dinanti-nnatikan bagi yang tengah menjalani ibadah puasa.

Terlebih kita harus menahan diri dan nafsu untuk tidak makan dan minum hampir 12 jam lamanya.

Ketika waktu berbuka tiba, kita langsung meminum air terlebih dahulu.

Baik antara air dingin atau dengan air hangat.

Baca Juga: Kerap Jadi Seduhan di Segala Suasana, Mulai Sekarang Jangan Lagi Minum Teh Ketika Sahur, Efeknya Bakal Tidak Terduga

Kita terkadang penasaran dengan efek yang ditimbulkan jika meminum air dingin atau air hangat.

Nah, baiknya bagaimana kita harus membatalkan puasa dengan air dingin atau hangat?

Dilansir dari Sajian Sedap, Efek Minum Air Dingin dan Air Hangat untuk Berbuka

Baca Juga: Tak Hanya Bernilai Ibadah, Tidur Siang Saat Puasa Ramadhan Bisa Berikan 7 Manfaat ini, Mulai dari Kesehatan Jantung Hingga Turunkan Kadar Lemak

Saat berbuka puasa hal yang pertama kita lakukan pasti minum terlebih dahulu.

Air dingin dan air hangat juga tentu jadi pilihan untuk membatalkan puasa.

Namun, ternyata minum air dingin dan air hangat bisa memberikan efek tertentu untuk tubuh.

Source : Kompas.com, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular