Terkadang gejala kanker lidah ini juga dibarengi dengan rasa sakit pada tenggorokan ketika digunakan untuk menelan makanan.
Lama kelamaan lidah dan mulut mengalami mati rasa.
Terjadi perubahan pada suara, lidah menjadi sulit bergerak, dan pasien terkadang juga mengalami kesulitan membuka mulut.
Beberapa pasien yang mengalami kanker lidah terkadang juga mengalami sakit pada bagian telinga. Selain itu juga terdapat benjolan pada bagian belakang tenggorokan.
Bagaimana Cara Mencegahnya?
Dilansir doktersehat.com, solusi mencegah penyakit mematikan ini adalah dengan rajin menyikat gigi.
Mengapa? Penyakit sariawan sering disebut penyakit ringan.
Maka, tidak jarang, orang malas mengobatinya karena lama kelamaan akan hilang sendirinya.
Walaupun dikatakan ringan, sariawan begitu menganggu saat makan.
Bibir terasa perih, makanan tak enak, bahkan badan meriang.