Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ratusan Pelajar di Jateng Positif Virus Corona, Rencana Belajar Tatap Muka Terancam Ditunda

Helna Estalansa, None - Sabtu, 05 Desember 2020 | 11:30
Ilustrasi sekolah akan dimulai di era new normal
Sonora.ID/Budi Santoso

Ilustrasi sekolah akan dimulai di era new normal

GridHype.ID- Pandemi virus corona atau Covid-19 masih mewabah di negeri ini.

Belum dapat dipastikan kapan pandemi Covid-19 ini akan selesai.

Pasalnya, angka kasus pasien positif virus corona masih terus bertambah setiap harinya.

Baca Juga: 2020 Sebentar Lagi Berakhir, Tenang 4 Jenis BLT ini Akan Tetap Berlanjut Hingga Tahun Depan

Termasuk diJawa Tengah, hingga kini masih terus alami lonjakan kasus Covid-19.

Dunia pendidikan pun kembali terdampak, mengingat ada ratusan pelajar terkonfirmasi positif Covid-19.

Akibatnya rencana Pembelajaraan tatap muka (PTM) di Jawa Tengah yang akan digelar Januari 2021 terancam ditunda.

Baca Juga: Dokter Spesialis Gizi Ungkap Berdiam Diri di Rumah tanpa Melakukan Aktivitas Apapun Tak Cukup Efektif Cegah Penyebaran Covid-19

Penundaan PTM tersebut karena terdapat ratusan pelajar SMK Negeri Jateng di Semarang terkonfirmasi positif Covid-19 usai menjalani tes usap (swab).

Selain itu, munculnya klaster sekolah di salah satu SMP swasta di Jepara.

Bahkan, empat guru SMP di Kabupaten Kudus meninggal dunia karena Covid-19 dalam waktu yang berdekatan.

Baca Juga: Tak Boleh Lengah Meski Zona Merah Meluas, Juru Bicara Pemerintah Covid-19 Minta Pemerintah Daerah Galakkan Protokol Kesehatan 3M dan 3T

Source :TribunSolo.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x