Follow Us

Tak Perlu Obat-obatan Kimia, Begini Cara Alami Turunkan Kadar Kolesterol

None - Minggu, 01 November 2020 | 12:30
Atasi kolesterol tanpa obat-obatan
express.co.uk

Atasi kolesterol tanpa obat-obatan

Baca Juga: Kolesterol Tinggi? Ramuan dari Bahan Alami Ini Solusinya, Dijamin Mudah dan Murah!

Lemak jenuh paling sering ditemukan dalam minyak sawit dan minyak kelapa, selain itu juga pada produk hewani seperti daging sapi, babi, kulit ayam, hot dog, dan keju.

Selain itu penting juga untuk mendeteksi lemak trans atau lemak jenuh pada kemasan makanan.

Terkadang lemak trans tercantum pada label makanan sebagai "minyak nabati terhidrogenasi parsial", sering digunakan dalam margarin, kerupuk, dan kue yang dibeli di toko.

Lemak trans ini meningkatkan kadar kolesterol secara keseluruhan.

2. Perbanyak konsumsi serat

“Idealnya, Anda harus mengonsumsi 25 hingga 35 gram serat sehari,” kata Dr. Cho.

"Serat mengikat kolesterol dan menghilangkannya dari tubuh."

Untuk meningkatkan asupan serat, Anda perlu mengonsumsi lebih banyak biji-bijian, polong-polongan seperti kacang-kacangan dan lentil, sayuran dan buah-buahan.

Baca Juga: Jus Lemon dan Bawang Putih Mampu Lawan Berbagai Penyakit Berbahaya, Begini Cara Buatnya!

Selain untuk menurunkan kolesterol, serat juga bermanfaat untuk mengurangi risiko penyakit, mencegah sembelit, dan membantu membuat kenyang lebih lama.

3. Konsumsi lemak omega 3

Source : Kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest