Follow Us

Dianggap Remeh, Kurang Tidur Nyatanya Punya Dampak Buruk, 15 Menit Saja Bisa Bikin Tubuh Melar!

Linda Fitria - Sabtu, 19 September 2020 | 08:00
Ilustrasi tidur
Pexel

Ilustrasi tidur

GridHype.ID - Tidur adalah salah satu kebutuhan yang harus dipenuhi setiap orang.

Mengapa?

Saat tidur, saraf dan organ yang ada dalam tubuh beristirahat setelah seharian lelah beraktivitas.

Di waktu itulah tubuh mengembalikan energinya lagi agar bisa digunakan keesokanharinya.

Baca Juga: Selamat, Irish Bella Lahirkan Anak Pertama, Nama Unik sang Bayi Langsung Jadi Sorotan

Namun, banyak orang mengalami gangguan tidur hingga membuatnya kurang istirahat.

Hal ini tentu tidak baik untuk tubuh karena bisa membahayakan banyak hal.

Melansir GridHealth, ada beberapa bahaya yang bisa muncul akibat kurang tidur, di antaranya :

- Kekebalan tubuh menurun

- Kesehatan mental terganggu

- Risiko diabetes

Baca Juga: Mau Wajah Glowing Bak Artis Korea? Yuk Cobain 6 Tips Mudah Tanpa Harus Keluar Banyak Uang

Source : Kompas.com, Gridhealth

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest