Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kades Ngamuk! Buang Daging Bantuan Pemerintah ke Jalan, Usai Dapat Laporan Warganya Terima Daging Busuk dan Akibatkan Sejumlah Warga Muntah-muntah

Ruhil Yumna - Jumat, 14 Agustus 2020 | 11:45
Arif Rahman Hakim, Kepala Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, marah dan membuang daging ayam yang busuk dan bau di tempat Agen penyalur program BPNT. Rabu (12/8/2020)
(KOMPAS.com/Istimewa)

Arif Rahman Hakim, Kepala Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, marah dan membuang daging ayam yang busuk dan bau di tempat Agen penyalur program BPNT. Rabu (12/8/2020)

Baca Juga: Bersitegang dengan China Lagi, AS Tak Main-main Kerahkan 3 Pesawat Pembom Nuklir B-2 ke Pulau Misterius di Samudra Hindia

Dalam laporannya warga menyebut jika beberapa diantara mereka ada yang sakit perut usai menyantap daging busuk bantuan itu.

Datangi lokasi dan buang daging

Geram akan apa yang harus dihadapi oleh warganya yang menerima bantuan daging busuk, Arifpun segera bertindak.

Ia segera mendatangi agen penyalur bahan pokok program BPNT.

Betapa kagetnya dia saat tiba disana, pasalnya beberapa bungkusan daging ayam mulai membusuk di lokasi itu.

Daging ayam segar dan daging ayam beku manakah yang lebih sehat?
Hype.Id - Grid.id

Daging ayam segar dan daging ayam beku manakah yang lebih sehat?

Arif yang marah langsung membuang daging-daging itu.

Rencananya daging yang tak layak makan itu akan dibagikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) BPNT.

Minta supplier tak main-main dengan bantuan pemerintah

Kepala desa itu sangat menyayangkan bantuan yang tak layak itu dibagikan pada warga yang membutuhkan.

Baca Juga: Jadi Relawan Uji Klinis Vaksin Covid-19, Driver Ojol Ini Ngaku Ngantuk Hebat Sejak 5 Jam Usai Penyuntikan

Source : Kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x