Follow Us

Bukannya Diam di Rumah Saat Pandemi Warga Malah Padati Mal, Najwa Shihab Sebut Itu Perilaku Egois!

Nabila N C, None - Kamis, 21 Mei 2020 | 13:20
Najwa Shihab.
Instagram/najwashihab

Najwa Shihab.

Artinya, "COVID-19 bisa terjadi ke siapa saja, tapi kayaknya saya nggak akan kena deh, Inilah yang membuat tetap ada orang-orang yang nekat melanggar," ungkap Najwa dalam akun Instagramnya @najwashihab.

"Sama seperti pemikiran, “ah nggak apa-apa, melanggar sekali saja. Tidak akan berdampak apapun”. Semua punya peluang berpikir seperti itu. Bayangkan jika semua juga mengambil keputusan yang sama," tambahnya.

Najwa menyarankan agar masyarakat lain bisa lebih mengendalikan dirinya sendiri.

Baca Juga: Biasa Jadi Hidangan Wajib Lebaran, Begini Tips Bikin Rendang Empuk tapi Tidak Hancur

"Dengan kesadaran penuh bahwa kita melakukannya bukan demi diri sendiri saja, namun juga demi orang lain.

Kita melakukan ini untuk para tenaga kesehatan yang sudah bertaruh nyawa, untuk para karyawan yang sudah dirumahkan berminggu-minggu, untuk para pengusaha yang terpaksa menutup usahanya, dan untuk bangsa- negara yang sudah merugi sangat banyak," ungkapnya.

Artikel ini telah tayang di GridHits.ID dengan judul Najwa Shihab Bongkar Penyebab di Balik Fenomena Mal yang Mulai Ramai Padahal Masih Pandemi, Perilaku Egois

(*)

Source : Grid Hits

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest