Follow Us

Bak di Penjara, Desa Terpencil di Puncak Gunung Ini Jadi Laboratorium Virus Corona Terbesar di Dunia

None, Nabila N C - Rabu, 08 April 2020 | 10:45
Peta Sebuah Desa Terpencil di Puncak Gunung di Italia Tiba-tiba Hilang Dari Peta Setelah Virus Corona Menyebar Cepat, Ternyata Ini yang Terjadi
Kolase tangkapan layar BBC.com

Peta Sebuah Desa Terpencil di Puncak Gunung di Italia Tiba-tiba Hilang Dari Peta Setelah Virus Corona Menyebar Cepat, Ternyata Ini yang Terjadi

Mereka datang lantaran mengemban tugas untuk mempelajari virus yang telah menjangkit hampir seluruh dunia itu.

Peta Desa Nerola, Tepi Kota Roma Italia dilihat dari Google Map
Tangkapan layar BBC.com

Peta Desa Nerola, Tepi Kota Roma Italia dilihat dari Google Map

Dan sesegera mungkin mendapatkan obat penawar dari virus yang disebut hampir sama dengan wabah SARS ini.

Baca Juga: Atasi Dampak Corona, Jokowi Putuskan Beri BLT Senilai Rp 600 Ribu Selama Tiga Bulan, Namun Ada Syaratnya

Melansir dari BBC, (6/4/2020) yang langsung mendatangi pintu gerbang masuk ke desa Nerola, terlihat begitu mencekamnya suasana kampung yang beberapa bulan lalu masih terlihat nyaman sebagai tempat tinggal.

Para tentara bersenjata lengkap berjaga di pintu perbatasan, setiap orang tak boleh keluar masuk dengan sembarangan.

Kini desa kecil ini pun seperti dipenjara dan warganya tak bisa kemana-mana.

Padahal desa tersebut tak jauh dari Roma, Ibu Kota Italia.

Entah bagaimana ceritanya, pekan lalu desa Nerola dinyatakan sebagai zona merah covid-19 setelah 77 penduduk dinyatakan positif corona.

Baca Juga: Tak Main-main Kekasih Zaskia Gotik Belikan Rumah Mewah! Asisten Asyik Bersihkan Kamar Pengantin, Nikah Diam-diam?

Hanya satu orang yang diperbolehkan berada di luar rumah tepatnya di gerbang masuk desa tersebut tetapi tak diperbolehkan masuk desa.

Dia adalah kepala wilayah atau desa tersebut yang merasa sangat sedih dengan keadaan wilayahnya yang bulan lalu masih menjalankan kehidupan seperti biasanya.

Source : Sosok.id

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest