Follow Us

Miliki Banyak Khasiat, Berikut Manfaat Rutin Minum Air Lemon di Pagi Hari

None, Helna Estalansa - Senin, 23 Maret 2020 | 16:10
Air Lemon
pxhere.com

Air Lemon

GridHype.ID - Buah yang satu ini memiliki warna kuning cerah dan rasanya masam.

Buah ini diketahui sangat kaya akan manfaat.

Tak hanya dijadikan jus, buah ini juga kerap dijadikan bahan campuran untuk membuat makanan atau kue.

Ya, apalagi kalau bukan buah lemon.

Baca Juga: Tak Banyak Dipilih Jadi Kombinasi Minuman, Air Lemon dan Mentimun Miliki Manfaat Besar bagi kamu yang Sedang Jalani Program Diet, Yuk Simak Cara Bikinnya!

Kamu juga bisa mendapatkan ragam manfaat dari air lemon bila dikonsumsi secara rutin.

Melansir Boldsky, lemon mengandung vitamin C, kalium, serat, kalsium, vitamin B6, zat besi, dan magnesium.

Berikut ragam manfaat minum air lemon di pagi hari untuk tubuh:

Baca Juga: Bisa Bikin Awet Muda, Cari Tahu 5 Manfaat Minum Air Lemon Sebelum Tidur Berikut ini

Membantu penurunan berat badan

Karena rendah kalori, air lemon sangat tepat menjadi minuman yang dapat membantu penurunan berat badan.

Source : Nakita.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest