Seperti apa penampakan Kota Mekkah setelah pemerintah Arab Saudi memberlakukan kebijakan lockdown?
Berikut ulasannya:
Baca Juga: Infeksi Virus Corona, Sajadah Salat Ternyata Bisa Jadi Media Penularan, Begini Penjelasan Ahli
1. Jalanan sepi
Foto di atas merupakan sebuah jalan di Kota Mekkah yang biasa ramai dipadati kendaraan di hari biasa.
Dituturkan Alman, jalanan tersebut sekarang menjadi sepi semenjak visa umrah dan haji ditutup sementara waktu.
"Sebelum visa umrah ditutup, ini jalan rame mobil lalu lalang," ungkap Alman.
2. Gedung-gedung sepi
Selain sepi jamaah, kebijakan lockdown juga berimbas pada dampak ekonomi juga turut dirasakan pengusaha perhotelan.