Baca Juga: Tak Ingin Kejebak Banjir, Yuk Pantau Pakai 3 Tips Berikut Ini
Makanya, yuk miliki 5 jenis sepatu ini biar tubuh kita kelihatan lebih jenjang tanpa pakai heels!
1. Nude shoes
Sepatu apa pun, selama berwarna nude atau yang warnanya sama dengan kulit bakalan memberikan ilusi kaki yang lebih jenjang, lho!
Ini karena warna yang mirip dengan warna kulit membuat kita terlihat seperti tanda sepatu. Bukan menjadi buruk, malah menjadikan kaki terlihat lebih jenjang!
Baca Juga: Kenali Aquaplaning yang Biasa Terjadi di Musim Hujan, Berikut Tipsnya
2. D'orsay shoes
Walaupun namanya unik dan asing di telinga kita, tapi nyatanya d'orsay shoes sudah sangat sering kita lihat!
D'orsay shoes sendiri punya karakteristik memperlihatkan sedikit bagian samping kaki kita.
Well, sepatu apapun yang memperlihatkan sedikit kulit pada bagian kaki akan memberikan ilusi kaki yang lebih jenjang!