Follow Us

Viral Pria yang Hadiahi Saham sebagai Kado Wisuda, Berikut Cara Bermain Saham untuk Para Pemula

None - Rabu, 05 Februari 2020 | 19:30
Pria ini memberikan hadiah wisudah berupa saham kepada pasangan wanitanya.
screen shot Instagam @ngetisaham

Pria ini memberikan hadiah wisudah berupa saham kepada pasangan wanitanya.

Waktunya harus tepat

Berapakah uang yang harus diinvestasikan pada saham?

John Pierpont Morgan, seorang bankir dan ahli investasi terkenal, pernah berkata, “Berinvestasilah sampai tahap dimana anda dapat tidur dengan nyenyak.”

Itu berarti, uang yang anda investasikan tidak seharusnya membuat anda khawatir atau cemas.

Untuk itu Poltak, menyarankan untuk menggunakan uang yang betul-betul Anda sisihkan untuk investasi.

Baca Juga: Bikin Shock Rekan Artisnya, Fitri Tropica Dapat Kado Tak Biasa dari Anak Presiden, Tya Ariestya: Seriusan?

Jangan gunakan uang sisa gaji Anda, karena dengan melakukan itu, Anda akan berlaku tidak konsisten dan tidak disiplin dalam berinvestasi.

Belajarlah untuk menyisihkan gaji Anda, langsung saat Anda menerimanya. Prosentase besaran gaji yang Anda sisihkan tak harus selalu besar.

Hitunglah biaya pengeluaran kebutuhan setiap bulan dengan cermat agar Anda bisa menimbang besaran uang yang akan disisihkan untuk investasi.

Selain proporsi besaran uang, jangka waktu berinvestasi juga harus dicanangkan dengan tepat.

Mencanangkan jangka waktu berinvestasi berguna untuk menghitung besaran proporsi investasi saham Anda.

Pasalnya, mendekati jangka waktu yang ditentukan, investasi saham sebaiknya mulai dipindahkan ke investasi yang bersifat fix income seperti obligasi.

Source : Intisari

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular