“Kan, kami memang menunggu. Tadinya kalau tidak ada gugatan, kami yang akan gugat. Eh, dia sudah duluan, ya, bagus,” ungkapnya dengan nada berapi-api ditemui NOVA pada 18 Agustus 2015 lalu.
Baca Juga: Sering Dianggap Picu Kolesterol Naik, Makan Nasi Padang Bisa Baik Buat Tubuh Jika dengan Syarat Ini
Awalnya Ahmad tak terlalu ingin mencampuri masalah rumah tangga sang anak.
Akan tetapi perilaku yang ditunjukkan olehMuzdalifah pada Nassar kerap membuatnya kecewa.
Contohnya adalah saat mobil mewah yang digunakan oleh Nassar diambil oleh sekelompok orang di pom bensin.
Sekelompok orang itu mengaku sebagai debt collector.
Kejadian serupa terjadi lagi, kala itu Nassar pulang bekerja, dan tiba di rumah Muzdalifah.
Perkataan yang diucapkan oleh Muzdalifah dirasa telah menyakiti hati Nassar dan keluarganya.
“Padahal itu sehari sebelum ulang tahun anaknya Muzdalifah. Kebetulan ada ibunya Nassar di rumah. Akhirnya gara-gara masalah soal mobil Nassar memutuskan, ia, ibunya, dan supir pulang ke Bogor naik taksi,"
Baca Juga: Jangan Dilihat Lebih dari 2 Menit, Berikut 6 Tips Melihat Gerhana Matahari Cincin
“Ini yang sangat melukai kami. Ini penghinaan dan menyakiti hati Nassar,” cetusnya ketika ditemui di rumahnya di bilangan Empang Bogor, Bogor Selatan.