Bahkan orang tuanya takut jika kekurangan Li Lan akan berdampak pada masa depan saudara lelakinya.
Kedua orang tuanya takut jika saudara lelakinya itu tak akan mendapat istri karena kondisi Li Lan.
Li Lan yang malang akhirnya dibuang di pinggri jalan karena bibirnya yang sumbing.
Beruntunglah, Li Lan kecil akhirnya ditemukan oleh pasangan Li Jian dan istrinya.
Penemuan ini menjadi sebuah kebahagian keduanya yang telah bertahun-tahun mendambakan kehadiran seorang anak.
Mereka membesarkan Li Lan yang memiliki kekurangan dengan penuh kasih sayang.
Tetangganya yang tahu akan hal itu justru menyarankan pada Li Jian dan istrinya untuk menitipkan Li Lan ke yayasan sosial.
Namun dengan tegas psangan itu menolaknya.
Baca Juga: Mengaku Sering Diteror Istri Pertama, Benazir Minta Cerai dari Limbad
Tahu akan kondisi Li Lan, pasangan itu berencana untuk membawa anak perempuannya itu ke rumah sakit untuk dioperasi.
Pasangan Li Jian tetap semangat ingin mewujudkan keinginan mengopersai Li Lan meski harus hidup hemat.