Follow Us

Tips Kecantikan, Sederet Makanan Enak Ini Ternyata Ampuh Jadi Pencegah Keriput, Yuk Jangan sampai Telat Tahu!

Grid., Helna Estalansa - Sabtu, 25 Februari 2023 | 17:05
Ilustrasi wajah keriput
Freepik

Ilustrasi wajah keriput

Vitamin B kompleks terbukti dapat membantu melancarkan sirkulasi darah pada kulit, membangun sel-sel atau jaringan tubuh, dan melenturkan kulit.

4. Vitamin C

Vitamin C penting untuk membuat dan mempertahankan kolagen.

Kolagen sendiri diketahui adalah zat yang memberi kekuatan dan kelenturan kulit.

Konsumsi vitamin C juga dapat membantu mempercepat proses penyembuhan dan menolong tubuh dalam melawan berbagai penyakit.

Vitamin ini diketahui banyak atau mudah ditemui di berbagai jenis buah-buahan dan sayuran.

5. Vitamin E

Vitamin E dapat berfungsi memperbaiki sistem sirkulasi darah dan mencegah oksidasi lemak.

Vitamin ini juga bisa berfungsi sebagai sarana transportasi, penyerapan, dan penyimpan vitamin A di dalam tubuh.

Vitamin E diketahui melimpah terkandung di makanan kacang-kacangan dan sayur brokoli.

6. Mineral

Baca Juga: Aneka Tips Kesehatan, Ucapkan Selamat Tinggal Pada Gel Pelembab, Mulai Sekarang Mending Pakai Bahan Ini agar Tangan Halus dan Bebas dari Keriput

Source : TribunPontianak.co.id

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular