Follow Us

Tips kesehatan, Wajb Catat, Inilah Sederet Makanan Enak yang Cocok untuk Penderita Asam Lambung

Helna Estalansa, None - Minggu, 29 Januari 2023 | 07:00
Tips kesehatan untuk asam lambung.
Nakita.id/Naura

Tips kesehatan untuk asam lambung.

5. Jamur tiram

Jamur tiram mengandung asam, namun kandungannya tidak terlalu berbahaya dan penderita asam lambung dapat mengkonsumsinya dalam jumlah yang sesuai.

Konsumsi jamur tiram dapat mengurangi hyperacidity atau kadar asam lambung yang tinggi.

Jamur ini juga bisa menyeimbangkan kadar asam lambung.

6. Daging dada ayam tanpa kulit

Dada ayam tanpa kulit adalah pilihan yang tepat bagi penderita asam lambung.

Porsi ini rendah lemak, yang dapat membantu mencegah iritasi lambung.

7. Makanan yang mengandung Omega 3

Orang yang menderita asam lambung harus mengkonsumsi makanan yang mengandung omega 3 secara teratur.

Omega-3 EPA dan DHA yang ditemukan pada ikan biasanya memiliki sifat anti-inflamasi yang membantu mengobati peradangan, termasuk radang perut.

Contoh ikan yang mengandung omega 3, salmon, tuna, mackerel dan tuna.

Hindari menggunakan santan, bumbu MSG, atau garam berlebihan saat dikonsumsi.

Halaman Selanjutnya

Source : Tribun-Medan.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular