Karenanya, Anda akan merasa lapar dalam waktu singkat, mengonsumsi lebih banyak kalori.
Menggabungkannya dengan sayuran yang tinggi serat dan rendah kalori, akan membantu mengatasi lonjakan glukosa darah yang tiba-tiba ini.
3. Pilihlah Metode Memasak yang Sehat
Nasi sebenarnya makanan yang menyehatnya. Tetapi ketika Anda mengubahnya menjadi nasi goreng atau menambahkan mentega dan bahan lain yang tak sehat.
Sebab, hal itu akan menyebabkan lemak, gula, dahal tersebut bisa berpotensi besar menambah berat badan Anda.
Jadi, masaklah nasi dengan cara mengukus atau merebusnya tanpa menambahkannya dengan bahan apapun.
(*)