Follow Us

Aneka Tips Harian, Musim Hujan Banyak Serangga yang Masuk ke Rumah, 6 Tanaman ini Jadi Solusinya

Ngesti Sekar Dewi - Senin, 14 November 2022 | 18:30
Kemangi yang sering dijadikan lalapan ternyata nggak boleh dimakan oleh orang dengan kondisi ini
SHUTTERSTOCK/ Evy Alisha

Kemangi yang sering dijadikan lalapan ternyata nggak boleh dimakan oleh orang dengan kondisi ini

Dilansir GridHype.id, dari Treehugger Senin, (13/11/2022) berikut enam tanaman pengusir serangga yang bisa dimanfaatkan di rumah.

Mint

Tanaman daun mint
Kompas.com

Tanaman daun mint

Selain menjadi tanaman herbal, mint juga dikenal sebagai tanaman pengusir serangga.

Mint memiliki aroma yang tidak disukai nyamuk. Aroma ini ditemukan pada daun, batang, dan bunga.

Minyak tanaman mint dapat diekstraksi dan dikombinasikan dengan cuka sari apel serta vodka murah (atau witch hazel) untuk membuat obat nyamuk.

Namun, bisa pula meletakkan pot tanaman mint secara strategis di taman atau teras rumah untuk mencegah dan membasmi nyamuk di rumah.

Mint paling baik ditanam di pot daripada tanah karena menyebar secara agresif.

Baca Juga: Aneka Tips Harian Menghilangkan Noda Semen di Lantai, Kuncinya Cuma Pakai Satu Bahan Murah Ini

Lavender

Ilustrasi lavender, ilustrasi tanaman bunga lavender. (Shutterstock/Annie Shropshire)
KOMPAS.COM

Ilustrasi lavender, ilustrasi tanaman bunga lavender. (Shutterstock/Annie Shropshire)

Selanjutnya, tanaman pengusir serangga adalah lavender. Manusia umumnya tertarik pada aroma lavender, tetapi nyamuk, lalat, dan serangga lainnya tidak menyukainya.

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest