"BSU tahun 2022 telah tersalurkan melalui 5 tahap. Di mana hingga tahap ke-5 sudah tersalurkan kepada 8.432.533 orang atau setara 65,66 persen" tuturnya.
Adapun untuk mengecek penerima BSU Tahap 6 dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu melalui laman bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id dan kemnaker.go.id.
Cara Cek Penerima BSU Tahap 6 di Laman bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id
1. Buka laman bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id
2. Siapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK), nama lengkap sesuai KTP, dan tanggal lahir, nama ibu kandung, nomor HP, dan Email.
3. Kemudian masukkan ke halaman yang telah disediakan.
3. Jika sudah, klik Lanjutkan
5. Nantinya, sistem akan menampilkan keterangan status dari calon penerima BSU.
Cara Cek Penerima BSU Tahap 6 di Laman kemnaker.go.id
1. Akses laman kemnaker.go.id
2. Daftar Akun
Baca Juga: Kabar Gembira, BSU Tahap 4 Cair Hari Ini, Buruan Cek Sekarang!