Langkah ekstra yang perlu dilakukan
Meski demikian, langkah-langkah tersebut tidak menghilangkan bakteri dan kuman sepenuhnya karena bakteri tidak langsung hilang setelah pakaian dalam dicuci.
Beberapa bakteri, termasuk E. coli, dapat bertahan di dalam mesin cuci setelah siklus pencucian berakhir.
Karena itu, Gerba menyarankan mencuci pakaian dalam terakhir dan memisahkannya dari pakaian lain.
Setelah itu, jalankan siklus pencucian menggunakan pemutih untuk membunuh bakteri dan kuman yang tersisa.
(*)