Follow Us

Selama Ini Cuma Dianggap Sebagai Penghias Taman, Siapa Sangka Bunga Bougenvil yang Diolah Seperti Ini Ampuh Cegah Penyakit Berbahaya

Dwi Purworahayu - Minggu, 31 Juli 2022 | 07:00
Pohon bougenville
Pixabay

Pohon bougenville

Kandungan dalam bunga bougenvil bisa membantu mengencerkan dahak agar lebih mudah dikeluarkan.

2. Menurunkan demam

Tidak banyak orang yang tahu bahwa bunga bougenvil bisa membantu menurunkan demam tubuh.

Hebatnya lagi, teh dari bunga bougenvil akan bereaksi sangat cepat dalam membantu menurunkan suhu badan.

3. Meningkatkan sistem pernafasan

Bunga bougenvil juga bisa membawa manfaat bagi kesehatan paru-paru dan fungsinya dalam menyediakan pasokan oksigen ke seluruh tubuh.

Dengan fungsi paru-paru yang bekerja optimal, maka tubuh juga akan lebih bugar.

Baca Juga: Teh Bunga Sepatu hingga Teh Oolong Jadi Ramuan Ampuh Tumpas Darah Tinggi, Dijamin Nyaman Beraktivitas Tanpa Takut Tensi Menlonjak

4. Menyeimbangkan sistem pencernaan

Dalam kasus ini, kita tidak menggunakan bunga bougenvil melainkan akar dan daunnya.

Akar bougenvil mengandung efek pencahar, yaitu untuk melancarkan buang air besar.

Di sisi lain, daun bougenvil bisa menyebabkan konstipasi, sehingga bisa digunakan untuk obat saat mengalami diare.

Source : SajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest