Mendengar hal itu, putra Sahrul Gunawan hanya tertawa.
Alasan Sahrul Gunawan suka dengan Ayu Ting Ting beberapa di antaranya karena cantik dan bermental baja.
"Dia yang kondisinya single mom ya aku salut terus orangnya tahan dengan segala macam penilaian orang dan lain-lain, " aku Sahrul Gunawan.
"Hah kata siapa A' yang di luar mah gitu, " sahut Ivan Gunawan.
"Maksudnya tu dia kuat tidak terbawa suasana gitu lho, " ucap Ruben Onsu.
"Ya yang jelas cantik, " sambung Sahrul Gunawan.
(*)