Senjata itu pun dibawa H bermain bersama korban.
Tiba-tiba, terdengar letusan dari senjata api tersebut.
Peluru dari senjata itu mengenai tubuh korban yang tewas di lokasi kejadian.
"Senjata sudah ditaruh di tempat yang aman. Tapi, namanya musibah dimanapun bisa terjadi," ungkapnya.
Darman menyampaikan, kejadian ini terjadi murni karena kecelakaan serta tidak ada unsur kesengajaan yang terjadi akibat letusan senjata.
Polisi masih mendalami peristiwa tersebut.
"Kami sudah berkoordinasi untuk saudara M ini nanti akan ditindaklanjuti oleh satuan tugas mereka," tuturnya.
Menurut Darman, korban telah dimakamkan oleh keluarga di Makam Islam Wareng, Desa Palang, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur.
Lantas siapakah Buya Arrazy?
Berikut rangkuman Tribunnews.com yang dikutip dari berbagai sumber.
Profil Buya Arrazy