Follow Us

Bahayanya Bikin Meringis Kesakitan, Penderita Diabetes Wajib Hindari Jenis Makanan Ini Jika Tak Ingin Tanggung Risikonya

Puspita Rahayu - Minggu, 29 Mei 2022 | 08:45
Roti Putih Tak Baik bagi Penderita DIabetes
Lheritier Skincare

Roti Putih Tak Baik bagi Penderita DIabetes

Kandungan ini bisa diperoleh dari konsumsi margarin, selai kacang, krimmer, makanan beku, biscuit, hingga makanan yang dipanggang.

Lemak trans berkaitan erat dengan peradangan, resistensi insulin, serta lemak perut.

Oleh sebab itu, sangat penting untuk menghindari makanan yang mengandung lemak trans apabila tidak ingin menanggung risiko buruk.

Roti putih, nasi, dan pasta

Ketiga makanan ini dikenal sebagai makanan yang cukup mengenyangkan.

Tidak heran jika banyak orang menyediakannya sebagi menu sarapan atau makan siang.

Namun siapa sangka, makanan ini justru bisa memberi pengaruh buruk bagi tubuh penderita diabetes.

Makanan tersebut memiliki kandungan karbohidrat sangat tinggi namun rendah lemak.

Baca Juga: Pantas Kadar Gula Darah Melonjak Tanpa Ampun, Ternyata Penderita Kencing Manis Masih Nekat Konsumsi Makanan Ini, Hindari Mulai Sekarang Jika Tak Mau Menyesal

Hal inilah yang menjadi bahaya bagi kesehatan.

Yogurt Rasa Buah

Mendengar kata yogurt, kita kerap terbayang dengan jenis makanan sehat.

Source : Nakita

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest