Follow Us

Amalkan Usai Membaca Al Quran, Inilah Doa yang Bisa Jadi Penyempurna Ibadahmu

None, Puspita Rahayu - Kamis, 28 April 2022 | 12:15
ilustrasi Al Quran
freepik.com

ilustrasi Al Quran

وَعَلِّمْنَا مِنْهُ مَا جَهِلْنَا Wa ’allimna minhumaa jahiilna

وَارْزُقْنَا تِلَاوَتَهُ ءَانَآءَ الَّيْلِ وَأَطْرَافَ النَّهَارِ Warzuqna tilaawatahu aana al laili wa athrofan nahar

وَاجْعَلْهُ لَنَا حُجَّةً يَا رَبَّ الْعَالَمِينَ waj’alhu lana hujjatal yaaa rabbal ‘alamiin...

Terjemahan Indonesia

Ya Allah rahmatilah kami dengan al Qur’an.

Baca Juga: Jangan Sia-siakan 10 Hari Terakhir di Bulan Ramadan, Baca Doa Ini untuk Menghidupkan Lailatul Qadar

Jadikanlah Al Quran sebagai panutan, cahaya, petunjuk dan rahmat bagi kami

Ya Allah ingatkanlah kami akan ayat-ayat Al Quran yang kami lupa

Dan ajarkan kepada kami dari padanya yang kami belum tahu

Karuniakanlah kepada kami untuk dapat membaca Al Quran sepanjang malamnya dan sepanjang siangnya

Dan jadikanlah Al Quran bagi kami sebagai pedoman wahai Tuhan sekalian alam

Artikel ini telah tayang di Tribun Jateng dengan judul Allahummarhamna Bil Quran, Doa Setelah Membaca Alquran (25/1/2022).

Source : Tribun Jateng

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest