Secara blak-blakan Benny mengaku tak suka jika Dhena masih menggunakan nama 'Frizzy' yang kini sudah tak punya ikatan apapun dengannya.
"Termasuk di mana pun jangan pakai mama Frizzy karena itu akan mengganggu banyak masalah gitu loh."
"Jadi, itu semacam membayang-bayangi. Ijonk juga kalau mau cari istri lagi kan susah.
Jadi, itu sesuatu saya tidak suka, tolong diturunkan nama Frizzy, gitu saja," Tegas Benny.
(*)