Follow Us

Jelaskan Bagaimana Keadaan Hari Penghabisan, Berikut Bacaan Surat Al-Mumtahanah ayat 1-13 Disertai Tulisan Latin dan Terjemahannya

None - Jumat, 07 Januari 2022 | 17:11
Ilustrasi membaca Al Quran
Pexels/Abdulmeilk Aldawsari

Ilustrasi membaca Al Quran

Wahai Nabi! Apabila perempuan-perempuan yang mukmin datang kepadamu untuk mengadakan bai‘at (janji setia), bahwa mereka tidak akan mempersekutukan sesuatu apa pun dengan Allah; tidak akan mencuri, tidak akan berzina, tidak akan membunuh anak-anaknya, tidak akan berbuat dusta yang mereka ada-adakan antara tangan dan kaki mereka dan tidak akan mendurhakaimu dalam urusan yang baik, maka terimalah janji setia mereka dan mohonkanlah ampunan untuk mereka kepada Allah. Sungguh, Allah Maha Pengampun, Maha Penyayang.

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا لَا تَتَوَلَّوْا قَوْمًا غَضِبَ اللّٰهُ عَلَيْهِمْ قَدْ يَىِٕسُوْا مِنَ الْاٰخِرَةِ كَمَا يَىِٕسَ الْكُفَّارُ مِنْ اَصْحٰبِ الْقُبُوْرِ ࣖ - ١٣

13. yā ayyuhallażīna āmanụ lā tatawallau qauman gaḍiballāhu 'alaihim qad ya`isụ minal-ākhirati kamā ya`isal-kuffāru min aṣ-ḥābil-qubụr

Wahai orang-orang yang beriman! Janganlah kamu jadikan orang-orang yang dimurkai Allah sebagai penolongmu, sungguh, mereka telah putus asa terhadap akhirat sebagaimana orang-orang kafir yang telah berada dalam kubur juga berputus asa.

(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Bacaan Surat Al-Mumtahanah Ayat 1-13, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan

Baca Juga: Merasa Bimbang Saat Ambil Keputusan, Ini Dia Bacaan Doa-doa Memohon Petunjuk Agar Diberi Kemudahan Ketika Kesulitan dalam Segala Urusan

Source : tribunnews

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest