Bahkan, mereka sampai tak bisa pulang kembali dari Bali karena kehabisan uang.
"Tau gak si, mereka itu pada iri karena Gala kan sekarang liburan di Bali.
Terus gua keinget tuh jaman dulu mereka kan liburan ke Bali terus enggak bisa pulang hahaha," tutur Emma Waroka.
Kim Hawt pun membeberkan saat itu keluarga tersebut sampai harus meminjam uang darinya.
"Pinjem duit ke eyke," timpal Kim Hawt.
Kim Hawt juga menyatakan kalau mereka meminjam uang total keseluruhan Rp 35 juta.
Baca Juga: Kontroversinya Tak Kunjung Mereda, Kak Seto Bakal Pertemukan Doddy Sudrajat dengan Haji Faisal
"Berapa puluh juta, Kim?" tanya Emma.
"Rp 30 juta orang gilak itu. Untung ya pertemuan ini semua kebuka.
Mau pergi ke Bali gak punya uang pinjem gua Rp 30 juta.
Mau pulang dari Bali ternyata gak punya uang, pinjem lagi Rp 5juta totalnya Rp 35 juta pake bilang pulangnya naik bus aja" jelas Kim.
Sontak saja video ini menuai reaksi beragam dari netizen.