Follow Us

Gak Ada Salahnya Coba Rutin Konsumsi Petai Cina yang Direbus, Jangan Kaget Saat Tubuh Alami Perubahan Ini

Dwi Purworahayu - Kamis, 23 Desember 2021 | 18:30
Manfaat petai cina untuk kesehatan.
Tribunnews.com

Manfaat petai cina untuk kesehatan.

4. Menyembuhkan diabetes

Penyakit diabetes menjadi alarm kadar gula dalam darah bermasalah.

Penyakit diabetes sulit dalam proses penyembuhannya.

Namun, petai cina dapat menjadi solusi penyembuhan diabetes.

Kalsium dipenuhi dari petai cina dapat menghambat masuknya kadar gula darah yang berlebihan.

Adapun kandungan saponin dalam petai cina mampu menormalkan fungsi pankreas yang menghasilkan hormon insulin.

Baca Juga: Bisa Merenggut Nyawa, Mulai Kini Lakukan Deteksi Dini Kanker Payudara dengan Cara Ini

5. Anti kanker

Kandungan anti-oksidan yang tinggi dalam petai cina dapat menangkal radikal bebas.

Seperti diketahui radikal bebas menjadi salah satu penyebab seseorang terkena kanker.

Adapula senyawa tanin dalam petai cina berperan sebagai penawar racun.

Tanin juga berperan sebagai anti-bakteri, anti-virus termasuk anti-kanker.

Halaman Selanjutnya

Cara Mengonsumsi

Source : sajiansedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular